rangkaian amplifier LM386

rangkaian amplifier LM386

Pada artikel sebelumnya admin telah membagikan rangkaian amplifier sederhana menggunakan 4 buah transistor jika sobat belum membacanya silahkan sobat baca pada artikel rangkaian amplifier 4 transistor. Pada artikel ini admin akan membagikan rangkaian amplifier LM386 yang cukup sederhana

IC LM 386 merupakan IC yang biasa digunakan untuk amplifier sederhana. Untuk membuat rangkaian amplifier menggunakan IC LM386 ini sobat membutuhkan sedikit komponen tambahan

Sebelum sobat membuat rangkaian amplifier sederhana LM 386 sobat perlu mengetahui fungsi tiap pin IC tersebut

Adalah fungsi tiap pin dari IC LM 386 adalah sebagai berikut

rangkaian amplifier lm386
IC LM386

Gambar diatas merupakan kondisi IC dilihat dari atas. Untuk membuat amplifier sederhana dengan IC tersebut sobat membutuhkan beberapa komponen pendukung

skema rangkaian amplifier LM386

Adapun skema rangkaian amplifier menggunakan IC LM 386 adalah sebagai berikut

rangkaian amplifier lm386

rangkaian amplifier diatas akan bekerja pada tegangan 5V-15VDC dan akan menghasilkan daya antara 3W-5W

Jika sobat menggunakan adaptor maka sobat dapat menggunakan adaptor dengan besar arus 1A atau 2A. Baca artikel membuat adaptor sederhana

Untuk mengatur volume sobat dapat mengaturnya melalui potensiometer R3

Rangkaian amplifier sederhana LM386 diatas cocok untuk peralatan audio yang sobat taruh didalam kamar karna tidak memerlukan daya yang cukup besar

keuntungan dari rangkaian diatas adalah dapat digunakan pada catu daya non simetris serta mudah dalam pembuatan

Jika sobat membutuhkan tone control sobat dapat membuat tone control sendiri. Silahkan baca pada artikel rangkaian tone control sederhana 2 transistor

Tinggalkan komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *